Desa Paya Pelawi Kecamatan Birem Bayeun Kabupaten Aceh Timur, Warganya Ada yang Belum Terima Bantuan Sampai Saat Ini
MITRAPOL.id | ACEH TIMUR – Warga Desa (Gampong) Paya Pelawi Kecamatan Birem Bayeun Kabupaten Aceh Timur sampai sekarang belum juga dapat bantuan, Pasalnya ada sebagian masyarakat tersebut hingga sampai saat sekarang ini belum ada yang tersentuh bentuk bantuan apapun diterima mereka.
Hal itu diperkuat kan dengan chatingan melalui via WATSAAP ( 083879xx xxxx ) kepada sekjen LSM Bungoeng Lam Jaroe pada Sabtu (06/12/2025) pukul 18 : 40 Wib dari salah seorang warga yang memohon agar namanya tidak berkenan dipublikasikan karena takut mendapat tekanan di kemudian hari.
Menurut sudut pandang Aktivis LSM Bungoeng Lam Jaroe, Zulfadli, S.Sos.I, M.M ” Semestinya pemimpin dari Desa dan Kecamatan serta Kabupaten haruslah memperhatikan warganya jangan taunya ambil keuntungan dari warga saja dengan menjual nama rakyat dalam bentuk proyek dan pajak.
“Sementara kepentingan rakyat tidak di nomor satukan tentulah hal itu melanggar pasal 28 di UUD 1945 yang seharusnya Hak azasi manusia itu harus di utamakan apabila negara sudah berdiri, tapi nyatanya hal itu terkesan simbol belaka di negri ini,” tandas Zulfadli.S.sos.l.MM selaku sekjen di Lembaga Bungoeng Lam Jaroe-ACEH.
(Team)












